12.10.08

Cara menghilangkan navbar blogger

Menghilangkan navbar pada blogger (navigasi menu pada blogger),
navbar adalah sebuah menu yang terdapat pada blogger yang terletak pada layouts sebelah atas, navbar sendiri secara default diload oleh layouts standart blogger menggunakan iframe yang mempunyai class navbar-iframe. Untuk contohnya anda bisa melihat blog saya, pada bagian atas menu navbar ini sudah tidak terlihat lagi.
berikut ini adalah cara menghilangkan navbar pada blogger :

-paste code css di bawah ini pada css anda melalui menu, Layout >> Edit HTML

/*-- (hide-navbar) --*/
/*-- (fcknmysep@yahoo.com.sg-http://folderblog.blogspot.com) --*/
#navbar-iframe {
visibility:hidden;
height:0px;
display:none
}

No comments:

Post a Comment